Tips dan cara agar cepat hamil dalam waktu sebulan ini mungkin bisa Anda jadikan referensi.
Kadang pasangan muda yang baru menikah tidak sabaran untuk segera mempunyai anak. Para suami juga pun ingin istri mereka segara hamil sedini mungkin.
Kali ini anteronews.com mencoba memberi 21 tips dan cara supaya cepat hamil
1. Periksa siklus haid Anda
Untuk dapat hamil perlu mempunyai siklus haid yang teratur. Haid yang tidak teratur mempengaruhi sistem repro-duksi Anda.
Kamu bisa mengonsumsi asupan makanan yang dapat meningkatkan siklus haid Anda.
2. waktu yang paling baik bagi kamu untuk hamil. Apabila kamu ingin cepat hamil, kamu bisa memprogramnya di hari-hari berovu-lasi.
Normalnya, siklus ovu-lasi ini terjadi di hari ke 14 dari siklus mensturasi.
Memperbanyak Asupan makanan yang berasam folat, asam folat kaya akan kandungan vitamin prenatal, selain bisa meningkatkan kemampuan cepat hamil. Asam folat juga bisa mengurangi kemungkinan terjadinya kegu-guran atau cacat lahir.
Makanan seperti asparagus, brokoli, biji-bijian, buah jeruk, kacang merah dan sereal juga baik untuk cepat hamil.
Makanan Tinggi Asam Folat Untuk Program Kehamilan .
ML Berhubungan Intim dua hari sekali maksimal, jangan terlalu sering, ML setiap hari malah akan mengurangi kualitas dan kuantitas dari sperma yang diperlukan untuk terjadinya kehamilan.
posisi ML yang bisa membuat sperma masuk lebih ke dalam. Contohnya, posisi suami di atas yang memungkinkan penet-rasi lebih dalam & membuat istri jadi mudah hamil. Ini merupakan tips cepat hamil yang sudah dipraktekkan sejak zaman nenek moyang.
Olahraga
berolahraga tidak hanya akan menurunkan berat badan, namun juga mampu membuat organ-organ tubuh kamu tetap aktif.
Dan terahir berdoa selalu, karena tuhan maha pemberi dialah yang akan memberikan kamu keturunan
Semoga tips cara cepat hamil ini bisa menyemangati kamu untuk menjadi mama muda.
Berikan komentar anda dengan sopan
EmoticonEmoticon